Penyuluhan Dan Penyebarluasan Kebijakan Pajak Daerah PBBP2 Tahun 2022

harianfikiransumut.com | Bengkalis - Badan pendapatan daerah kabupaten Bengkalis BAPEDA. Melakukan sosialisasi penyuluhan dan penyebarluasan kebijakan pajak daerah tahun 2022. Di kecamatan Rupat. di balai pertemuan desa pangkalan nyirih. Jln. Pelabuhan pangkalan nyirih. Rabu (28/9/ 2022).

Dalam kesempatan itu Tuti handayani. S,E. M,Ak. Kepala bidang/ kabid Wakli kepala dinas bapeda menyampaikan Apresiasi setinggi tingginya kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi dalam peningkatan pencapaian PBBP2. Dia berharap dengan digelar nya sosialisasi pajak bumi dan bangunan dan perkotaan dapat memotivasi membayar pajak.

”pajak merupakan ujung tombak dalam pembangunan daerah. Saya mewakili Kapala dinas BAPEDA dan pribadi mengapresiasi setinggi tingginya kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi dalam peningkatan pencapaian PBB P2. ucap nya 

Untuk itu dengan dilakukan sosialisasi pajak bumi dan bangunan dan perkotaan PBB P2 ini dapat memotivasi membayar pajak Kata nya. kepada semua pihak yang telah berkontribusi.

Dari hasil rekapitulasi papar nya mengatakan dari 100% kades pancur jaya realisasi pembayaran pajak tercepat kata nya mengapresiasi pemerintah desa pancur jaya

Realisasi PPPT 100% desa pangkalan pinang dari 1,3 mencapai 90%.  desa teluk lecah 88%.  Desa kebumen 100% papar nya 

Seperti mana yang terpantau awag media harianfikiransumut.com sosialisasi penyuluhan dan penyebarluasan kebijakan pajak PBBP2 dihadiri sejumlah perwakilan pemerintah desa dan kelurahan sekecamatan rupat dan di buka secara resmi oleh Fitri Yani kasih umum wakili camat rupat. (Alan)
Komentar

Berita Terkini