Kapolres Tebing Tinggi Pimpin Kegiatan Ops Yustisi Sembari Berbagi Sembako

Tebing Tinggi | Kapolres Tebing Tinggi AKBP AGUS SUGIYARSO, S.IK dan didampingi  Wakapolres Tebing Tinggi AKBP Sarponi Pimpin Pelaksanaan kegiatan OPERASI YUSTISI Penanganan Penyebaran Virus Covid - 19 di Wilkum POLRES TEBING TINGGI, Pada Sabtu (17/7/2021) Sekitar pukul 21.30 Wib s/d 00.00 Wib.


Kegitan yang langsung dipimpin Kapolres Tebing Tinggi tersebut melibatkan 25 personil gabungan dengan uraian kegiatan dalam Ops Yustisi diantaranya, Setiap warga yang sedang melintas di himbau teguran, tindakan dan menyampaikan INSTRUKSI GUBERNUR SUMATERA UTARA NOMOR: 188.54/26/INST/2021 TENTANG PERPANJANGAN PEMBATASAN KEGIATAN MASYARAKAT DALAM RANGKA PENGENDALIAN PENYEBARAN CORONA VIRUS DISEASE 2019 DI SUMATERA UTARA agar warga senantiasa mematuhi protokol kesehatan guna memutus mata rantai penyebaran virus covid 19.


Sejumlah tempat di wilayah hukum polres tebing tinggi menjadi sasaran dalam Ops Yustisi itu Sasaran dibagi menjadi 2 bagian antaralain, Kec. P. Hilir dan Kec. Rambutan yang dimana Kec. P. Hilir dipimpin Bapak Kapolres Tebing Tinggi AKBP AGUS SUGIYARSO, S.Ik didampingi oleh Kasat Intelkam AKP SYARIFUDDIN, Pawas IPTU RUSTAM EFFENDI, dan untuk Kec. Rambutan dipimpin oleh Wakapolres Tebing Tinggi AKBP SARPONI didampingi oleh Kapolsek Rambutan AKP HOTMAN SAMOSIR, Kaurbin Ops Sat Intelkam IPTU MARGANDA HARAHAP, Padal IPDA GATOT PRIADI


Dalama pelaksanaan Operasi Yustisi kepada masyarakat dan para pedagang kaki lima yang terdampak Covid 19 di Wilkum Polres Tebing Tinggi diberikan bantuan sosial berupa sembako, adapun yang menerima bantuan sosial berupa sembako dari Polres Tebing Tinggi meliputi,

Untuk Wilayah Kecamatan Padang Hilir yaitu,

a. Mesiyem umur 65 THN jalan H. Syech Beringin, Kel. Tebing Tinggi Kec. P. Hilir


b. Nasib umur 55 THN jalan H. Syech Beringin gang jati Kel. Tebing Tinggi Kec. P. Hilir


c. Ponimen umur 70 THN jalan H. Syech Beringin gang pikat. Kel Tebing Tinggi Kec. P. Hilir


d. Sukarsih umur 50 THN jalan H. Syech. Beringin. Kel. Tebing Tinggi Kec. P. Hilir


e. Marlis umur 60 THN jalan Baja gang keluarga Kel. Tebing Tinggi Kec. P. Hilir


f. Asnik, 50 th, jl. Cemara Gg H. Nurdin lk.3 Kel Rambung Kec Tebing Tinggi Kota.


g. Jumini, 49 th, jl Cemara lk.4 Kel. Rambung, Kec Tebing Tinggi Kota


h. Halimah, 76 th, jl Datuk bandar kajum, Kel Tebing Tinggi Lama, Kec Tebing Tinggi Kota


i. Samsul, 67 Thn, jln Datuk Bandar Kajum, Kel Tebing Tinggi Lama Kec Tebing Tinggi Kota


j. Tengku Affan M. Lk, 78 Thn,Jl. Persatuan lk.1 Kel Deblod Sundoro  Kec. P. Hilir


k. Zahara, pr, 69 Thn, Jln Tusam Lk.1 Kel Deblod Sundoro Kec. P. Hilir


Sementara untuk Wilayah Kecamatan Rambutan yaitu,

a. Warung TST Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung:

Nama : Andi

Umur : 29 Tahun

Alamat : Jl. Subur

No. Hp : 0856 6765 0619


b. Warung Nasi Goreng Icha Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Erwin Tanjung

Umur : 63 Tahun

Alamat : Jl. HR.Syihab

No. Hp 0813 9716 6962


c. Warung TST Simpang Pajak Mini Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Jaka

Umur : 32 Tahun

Alamat : Jl. Gajah Kel. Badak Berjuang

No. Hp : 0822 7491 0666


d. Warung Jamu Simpang Pajak Mini Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Fendy

Umur : 57 Tahun

Alamat : Jl. Sri Padang

No. Hp : 0853 5858 4896


e. Warung Nasi Goreng Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Asni 

Umur : 56 Tahun

Alamat : Kp. Rao

No. Hp : 0821 6547 5289


f. Warung TST Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Hendri

Umur : 20 Tahun

Alamat : Jl. Pajak Mini Kota Tebing Tinggi

No. Hp : 0895 6111 5818


g. Warung TST Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Nanda

Umur : 31 Tahun

Alamat : Jl. Unta Kota Tebing Tinggi

No. Hp : 0853 5863 2965


h. Warung Nasi Goreng Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Fadly

Umur : 23 Tahun

Alamat : Jl. Badak Kota Tebing Tinggi

No. Hp 0857 6518 0670


i. Warung Minyak eceran Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Malin

Umur : 32 Tahun

Alamat : Jl. Lama Kota Tebing Tinggi

No. Hp : 0822 7226 7951


j. Warung TST Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi, identitas pemilik warung :

Nama : Mhd. Asraf

Umur : 40 Tahun

Alamat : Jl. Sudirman Kota Tebing Tinggi.

No. Hp 0813 6239 9400


III. HASIL GIAT YG DILAKSANAKAN

1. Memberikan bantuan berupa sembako kepada warga masyarakat yang layak menerima bantuan sosial dan para pedagang Kaki Lima.


Sebagi Catatan:

1. Menghimbau setiap warga untuk mematuhi protokol kesehatan dengan menerapkan 5 M:

a. Memakai masker.

b. Mencuci tangan.

c. Menjaga jarak.

d. Menghindari kerumunan.

e. Mengurangi mobilitas.


2. Giat dilakukan dengan pembagian sembako kepada masyarakat yang layak menerima bantuan sosial dan pelaku usaha pedagang kaki lima.


3. Selama giat berjalan ditemukan hampir seluruh masyarakat yang melakukan aktivitas menggunakan masker dan mematuhi Prokes.


Penulis : Naz

Komentar

Berita Terkini