Bupati Palas, Undang Ketua PWRI Untuk Vaksinasi Perdana

harianfiksumutcom| Padang Lawas - Bupati Padang Lawas (Palas) undang Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Peesatuan Wartawan Republik Indonesia (PWRI) Kabupaten Palas, dalam rangka acara Pencanangan Vaksinasi Covid-19 di Kab. Palas, yang bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati Padang Lawas, pada selasa (09/02/2021).


Hal itu disampaikan Ketua DPC. PWRI Palas, Muhammad Sutan Hasibuan, di Kantornya Sabtu (06/02/2021) di komplek Ippos Padang luar jln KH.dewantara lingkungan VI kel,Pasar sibuhuan.

                

Lebih lanjut di katakannya undangan tersebut diterimanya pada Jumat (05/02/2021) dengan nomor: 005/992/2021 tertanggal 04 Februari 2021.Menanggapi perihal surat tersebut, jauh-jauh sebelumnya kerua persatuan wartawan republik Indonesia (PWRI) beserta jajaran pengurus DPC PWRI Padang lawas  sudah siap untuk di vaksin kapan saja waktunyaPemerintah telah nengeluarkan Perpres No.: 99 tahun 2020 tentang pengadaan Vaksin dan pelaksanaan vaksinasi dalam rangka penanggulangan wabah pandemi Covid-19", ujar Sutan.

                 

Program vaksinasi ini mari sama-sama kita dukung, demi untuk kepentingan bangsa hususnya di Kabupaten Palas", lanjut Sutan.


Menurutnya, vaksinasi dapat menambah kekebalan atau imon tubuh untuk melindungi diri kita dari wabah Covid-19.Ia berharap (ketua PWRI),dengan adanya hadirvaksin Covid-19 di daerah kita ini mudah mudahan dapat mengatasi dan mengendalikan berkembangnya pandemi virus covid 19 di bumi Padang lawas yang kita cintai ini",ujar Sutan.


Penulis :  A. Salam Siregar

Komentar

Berita Terkini